Nah, terkadang kita bingung dimana kita harus memasang kode iklan adsense di blog atau web kita. Ada yang bilang posisi menentukan, tapi menurut saya itu pun relatif. Google Adsense telah menyediakan kode iklan yang bisa dipasang di dalam artikel, tapi bagaimana caranya? dan dimana kode iklan itu harus...